Together We Create Various Opportunity

Tentang Komunitas Pintek Edupreneur

Pintek berfokus pada mahasiswa, kampus, dan ekosistemnya melalui Program Community Development and Engagement. Konsep dari program ini adalah "Together We Create Various Opportunities" yang diuraikan pada tagar #CiptakanKesempatan #MahasiswaPenggerak.

Tujuan

Mendorong mahasiswa menjadi agen perubahan dalam transformas Pendidikan melalui kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan agar terciptanya ekosistem Pendidikan yang tumbuh dan berkelanjutan

Daftar Komunitas Pintek Edupreneur

Programs

Pintek aktif dalam menjalin hubungan kemitraan dengan semua pemangku kepentingan peningkatan pendidikan demi keberhasilan program TUNAS dan tercapainya peningkatan kualitas sistem pendidikan Indonesia.

  • Edu Coaching

    Diskusi tentang internal komunitas serta sharing tentang inisiatif dan rencana.

  • Edu Capbuild

    Pengembangan kapasitas individu komunitas melalui serangkaian pelatihan

  • Company Visit

    Kunjungan perusahaan yang bertujuan untuk mendapatkan wawasan baru dari Pintek

  • Regional Meetup

    Pertemuan rutin dengan Community Developer

  • Community Event

    Acara komunitas yang sepenuhnya diselenggarakan oleh Duta Pintek

Keuntungan yang didapat

  • Menambah pengetahuan
  • Networking & community
  • Kesempatan magang
  • Mendapatkan insentif
  • Sertifikat dan surat rekomendasi

Tanggung Jawab

  • Memahami tantangan dan mengembangkan solusi untuk meningkatkan pendidikan di Indonesia.
  • Bantu siswa lain untuk memastikan kelanjutan studi, melalui pemberian informasi, konsultasi, dll.
  • Be Pintek’s Brand Ambassador

Syarat-syarat

  • Mahasiswa Aktif
  • Berdomisili di Indonesia
  • Mudah Beradaptasi
  • Kemauan Belajar yang Tinggi
  • Tertarik Berorganisasi
  • Ceria dan Berenergi
4 langkah mudah jadi member Edupreneur

Proses

  • Daftar melalui Google Form
  • Wawancara
  • On Boarding
  • Member

FAQ

Program akan mulai Di Juni pertengahan ini dan akan berjalan selama 6 Bulan.

Selama masih masa pandemik, program akan berjalan secara online. Kecuali jika pemerintah sudah membolehkan untuk membuat event untuk massa yg banyak, baru Akan diadakan offline.

Untuk yang berada diluar Jabodetabek + Bandung, kegiatan Akan diadakan secara full online.

Ya, tentu akan ada target, untuk lebih jelasnya nanti akan dijelaskan ketika onboarding.

Sebisa mungkin dibuat kegiatannya di weekend atau di jadwal yang tidak akan mengganggu waktu kuliah.

Interview merupakan tahap terakhir. Setelah ini, kamu akan dihubungi oleh Community Developer Pintek melalui email terkait status kamu, apakah kamu diterima atau tidak. Kalau kamu diterima, nanti akan ada onboarding di hari Minggu ini. Di situ kamu bisa tau lebih detail tentang Edupreneur dan bisa bertanya lebih banyak di situ.
Belum menemukan yang Anda cari?
Hubungi Kami

Apa itu Pintek?

Pintek adalah fintech untuk pendidikan, dengan misi mendorong transformasi pendidikan melalui inovasi layanan keuangan.

Terdaftar dan Diawasi Oleh OJK sejak 2018, Pintek menyediakan akses dana untuk pelajar/orang tua murid untuk biaya belajar (uang pangkal, uang semester, uang sekolah atau SPP, uang kursus, dsb.), serta untuk lembaga pendidikan dalam pengembangan fasilitas, pengadaan buku, alat peraga, dsb.

Dengan layanan-layanan ini, Pintek berkomitmen untuk menjadi roda penggerak perkembangan pendidikan Indonesia.

Terdaftar dan Diawasi Oleh
  • Pintek
  • Pintek
  • Pintek